-

Senin, 24 Juli 2017

Setelah operasi caesar jangan lakukan hal ini

Setelah operasi caesar jangan lakukan hal ini,- Saat ini banyak ibu yang memilih prosedur operasi caesar dalam persalinan. Proses ini membuat ibu tidak sakit dan tanggal kelahiran bisa ditentukan. Namun di balik kenyamanan itu ada beberapa pantangan yang harus diperhatikan setelah operasi caesar. Berikut ulasan selengkapanya.

Jangan lupa kontrol dan ikuti saran dokter. Pasca bedah caesar menyebabkan stres dan trauma. Beberapa obat dapat membantu menjaga anda dalam kesehatan yang baik.

Jangan mengangkat beban berat karena dapat menekan perut anda. Naik turun tangga juga akan meningkatkan rasa sakit pada bekas operasi.

Anda harus menjauhi makanan yang menyebabkan sembelit. Sembelit akan meningkatkan rasa sakit pada sayatan bekas caesar. Makanan yang harus di hindari adalah daging merah, produk gula, produk susu. dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar